Aksi Penulis Blog Indonesia Untuk ‘Hari Tanpa Tembakau Sedunia 2006’

World No Tobacco Day

Tanggal 31 Mei 2006, seluruh dunia merayakan [Hari Tanpa Tembakau Sedunia 2006](http://www.who.int/entity/tobacco/communications/events/wntd/2006/en/). Para penulis blog di Indonesia juga tidak ketinggalan, berikut adalah daftar para penulis blog di Indonesia yang ikut berpartisipasi dalam [aksi ini](http://wntd2006.priyadi.net/).

1. [A Cup of BlogCoffee](http://www.kukuh.com/archives/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [a journey about azil](http://blogs.mit.edu/CS/blogs/azil/archive/2006/05/31/58113.aspx)
1. [\*\* Abe Poetra \*\*](http://blog.abepoetra.com/?p=231)
1. [achedy’s weblog](http://achedy.penamedia.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran)
1. [Ada apa dengan Arya?](http://blog.360.yahoo.com/blog-77P9EIAwab8qS2M3rFY-?cq=1?p=124)
1. [ALDIKRIWILCOM](http://aldi.kriwil.com/journal/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun)
1. [Aliran Air Kehidupan](http://susahakusenang.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [andrastudio.com | web graphic design, music, film](http://www.andrastudio.com/index.php/info/ayo-berhenti-merokok/)
1. [Another morning… another life…](http://de2via.blogspot.com/2006/05/sehubungan-dengan-peringatan-hari.html)
1. [Ardi Kuncoro’s Weblog](http://ardi.kuncoro.org/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [Atjehnenese’s blogsite](http://atha.wordpress.com/2006/06/02/bakong-meupaloe-lam-rupa-pue-mantong/)
1. [Azil’s Blog](http://azil.wordpress.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [babi™ inc.](http://babi.inc.md/2006/05/31/no-tobbaco-4-today/)
1. [.. baiturrahmah ..](http://baiturrahmah.blogsome.com/2006/05/30/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [bambumuda](http://bambumuda.blogspot.com/2006/05/cinta-dalam-sebatang-rokok.html)
1. [BananaTalk – Lita Mariana’s Weblog](http://lita.inirumahku.com/general/lita/tobacco-a-danger-in-disguise/)
1. [Benny Chandra dot com](http://bennychandra.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [Benny Damarhadi’s Blog](http://damarhadi.blogspot.com/2006/06/berhenti-merokok-sayang-lingkungan.html)
1. [Bercerita dan Berkenalan](http://titotetiko.blogspot.com/2006/05/lets-stop-smoking-1-day-without.html)
1. [Binary Form](http://binaryform.blogspot.com/2006/05/no-tobacco-day-2006.html)
1. [Biola Tak Berdawai](http://keluargazulkarnain.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [BlindSpot](http://frag.alphabox.com/index.php/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [Blog Doang gitu Looh…!!!](http://koshaholic.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [Blog Pribadiku](http://dion20.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [// bloggerian.or.id //](http://bloggerian.or.id/index.php?id=P34)
1. [Blognya Anis](http://fuadanis.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [blogonesia](http://agusset.wordpress.com/2006/05/30/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [budiwijaya.or.id](http://budiwijaya.or.id/node/135)
1. [Carpe Dieblo\[g\]: Seize The Blog](http://ricorea.blogsome.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [Catatan Harian di Kampus Biru](http://luthfi.wordpress.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [Changed my mind…Whatever happens, I still luv him ^-^](http://neetha.net/?p=107)
1. [Chodirin Personal Web](http://chodirin.or.id/index.php?pilih=lihat&id=9)
1. [chrfamily.com :: you will never be the same!](http://www.chrfamily.com/web/)
1. [com·pli·cat·ed mind](http://belutz.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [Coretan anak kecil..](http://whosonmy.ignorelist.com/blogs/?p=6)
1. [- danartsign \[by Dani Iswara\]](http://danartsign.blogspot.com/2006/05/health-info-tembakau-berbahaya-dalam_31.html)
1. [Darojatun’s Blog](http://darojatun.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [.. de Broto ..](http://wira-broto.com/?p=26)
1. [Dedy selalu Milisdad](http://milisdad.blogspot.com/2006/06/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [Di Sebalik Realiti…(?)](http://semutzapi.blogspot.com/2006/05/31-mei-tanpa-asap.html)
1. [Dinar Dirmanto](http://dirmanto.com/cerita/?p=7)
1. [Dipatok Ayam](http://www.diki.or.id/log/2006/05/hari-tanpa-tembakau-sedunia/)
1. [ech’s blog](http://ech.blogspot.com/2006/05/say-no-to-rokok-tembakau.html)
1. [EepInside.com](http://eepinside.com/2006/05/31/31-mei-hari-tanpa-tembakau-dunia/)
1. [Emanuel Setio Dewo](http://dewo.wordpress.com/2006/06/01/hari-tanpa-tembakau-sedunia-2006/)
1. [\[ endhoot \]](http://endhoot.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun.html)
1. [etocs, Delpietocs and KeroppiX](http://keroppix.blogsome.com/2006/05/30/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [Everything Is POSSIBLE](http://nurtria.net/archives/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [FeHa Base Camp in Friendster](http://feha.blogs.friendster.com/my_blog/2006/05/tembakau_berbah.html)
1. [Ferry Haris’ Online Journal](http://www.chrans.net/2006/05/31/tobacco-deadly-in-any-form-or-disguise/)
1. [FILE BOX](http://wandira.wordpress.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [… Free your mind… –@RieF’s blog– integrity-tolerance-progress](http://simplecell.blogsome.com/2006/05/31/tobacco-is-dangerous-in-any-form-wntd-2006/)
1. [From This Moment](http://dianekawati.wordpress.com/2006/05/30/der-weltnichtrauchertag-31-mai-2006/)
1. [Gerry The Grey](http://delastinvasion.blogspot.com/2006/06/tobacco-deadly-in-any-form-or-disguise.html)
1. [::God-forsaken Island::](http://kondero.bijix.org/?p=34)
1. [hakuna matata!!](http://alamanda.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun.html)
1. [harry.sufehmi.com](http://harry.sufehmi.com/archives/2006-05-29-1162/)
1. [Hasan’s Blog](http://dayeuhkolot.blogspot.com/2006/05/hari-tembakau.html)
1. [.: HENNY :.](http://hennys.wordpress.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [http://dirgaa.com](http://dirgaa.com/archives/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun.html)
1. [I’ll always Pinky](http://www.hendra-k.net/65.html)
1. [Info](http://indrapr.blogspot.com/2006/05/tobacco-deadly-in-any-form.html)
1. [Init (){ Ririn.toString(); }](http://ririn.blogsome.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [Inside of my head](http://rohprimardho.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan_31.html)
1. [It’s a xoclate Thing](http://www.xoclate.com/comments.php?id=95)
1. [it’s my life](http://devigirsang.blogspot.com/2006/05/tobacco-deadly-in-any-form-or-disguise.html)
1. [J O N R U](http://jonru.multiply.com/journal/item/246)
1. [Jesie’s Babbles](http://jesie.blogsome.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [./JONY](http://blademotion.net/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [::Karena Sebenarnya Sabar Itu Tidak Memiliki Batas::](http://pandri.blogsome.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun-3/)
1. [Kelana Maya](http://kelanamaya.blogspot.com/2006/05/contekan-kampanye-anti-rokok.html)
1. [KetaX KetiX …](http://tuxkeren.blogspot.com/2006/06/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun.html)
1. [Komunitas #seniman](http://www.seniman.web.id/index.php?categoryid=1&p2_articleid=21&s=&)
1. [Kuncoro Offline](http://kuncoro.com/index.php?/archives/130-World-Without-Tobacco.html)
1. [Kuncoro Online](http://kuncoro.online.fr/?p=16)
1. [КУНЧОРО++](http://kuncoro.wordpress.com/2006/05/31/der-weltnichtrauchertag/)
1. [Kuncoro++](http://kun.co.ro/2006/05/31/dunia-tanpa-rokok/)
1. [LET’S ROCKIN !](http://morbid713.5gigs.com/)
1. [life is so short](http://crml.blogspot.com/2006/05/hari-tanpa-tembakau-sedunia-2006-call.html)
1. [little notes](http://nodefinition.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [Lucky Retnani | get closer](http://lucky.mediacyber.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [M . A . T . A . H . A . R . I](http://suriamatahari.blogspot.com/2006/05/world-no-tobacco-day-may-31.html)
1. [Ma2D®a [at] homeIT?](http://ma2dra.blogspot.com/2006/05/hari-tanpa-tembakau-sedunia.html)
1. [Macam-macam saja Linux ini](http://mail.cybermq.com/taryan/?p=44)
1. [matacahaya!](http://matacahaya.blogsome.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [Media-Ide](http://media-ide.bajingloncat.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [medon’s log](http://medon.or.id/31-05-2006/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [Me, Me, Me](http://loopeen.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [Melintasi Batas Kesunyian](http://andress.wordpress.com/2006/05/31/121/)
1. [~{Mendengarkan sepenuh hati}~](http://blog.iqbalir.com/archives/2006/05/tobacco-deadly-in-any-form-or-disguise/)
1. [“Menurut Aku…”](http://fathirhamdi.wordpress.com/2006/06/01/180/)
1. [Minda Indra](http://ip.sg.or.id/2006/05/31/hari-tanpa-tembakau-sedunia-2006/)
1. [MoMosays\[dot\]blogspot\[dot\]com](http://momosays.blogspot.com/2006/05/hari-tanpa-tembakau-sedunia.html)
1. [My Best Blog Template](http://my.opera.com/yanthesky/blog/show.dml/274007)
1. [My Personal Invention To Life](http://ferdirn.blogspot.com/2006/05/world-no-tobacco-day-2006.html)
1. [my side series](http://esge.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [My World \[in\] The Internet](http://blog.findays.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [Neural Net Log](http://www.rendra.net/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [… not just imagining …](http://budiyono.com/index.php/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [not so egg-nymore](http://eggophilia.blogspot.com/2006/05/233.html)
1. [..:ntantintoon:..](http://ntantintoon.blogspirit.com/archive/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun.html)
1. [NUY! It’s me](http://kidy.blogspot.com/2006/06/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [Oggy Permadi](http://oggypermadi.blogspot.com/2006/06/hari-tanpa-tembakau-sedunia.html)
1. [ordinaries | hobbies | families](http://my-1st.blogspot.com/2006/06/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [ö…ÿ….](http://ini-bukan.blogspot.com/2006/05/judul-posting-tembakau-berbahaya-dalam.html)
1. [Part of Inside of My Head](http://hadik.blogspot.com/2006/05/tobacco-deadly-in-any-form-or-disguise.html)
1. [paydjo.Net](http://paydjo.net/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun.html)
1. [Permagnus.com · Stronger. Smarter. Better. Simply a life log by Oskar Syahbana](http://permagnus.com/2006/05/31/tobacco-deadly-in-any-form-or-disguise/)
1. [Priyadi’s Place](https://priyadi.net/archives/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [Prove It With Your Own Eyes!](http://adisutanto.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [pujangga.net](http://pujangga.net/myblog/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [puresaturday.info](http://puresaturday.info/index.php/archives/6)
1. [Ragam.Info.™ (Tambah Melek)](http://ragam.info.tm/sudutpandang/31-05-2006/42)
1. [Random Thoughts from Namora](http://namora.org/blog/?p=55)
1. [Red Saphire](http://pika.blogsome.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [Rendy Maulana dot Com](http://www.rendymaulana.com/archives/2006/06/01/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [rezalesmana.net:.:Me and My World](http://rezalesmana.net/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [richoz blog](http://richoz.org/blog/2006/05/tembakau-itu-berbahaya-dalam-bentuk.php)
1. [riyandi’s blog](http://riyandi.blogsome.com/2006/06/01/hari-tanpa-tembakau-sedunia-2006/)
1. [Sandy’s Blog](http://sandynata.wordpress.com/2006/06/01/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [Sekadarnya](http://sekedarblog.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [- sepanjang jalan kenangan -](http://jalankenangan.net/celoteh/?p=144)
1. [solaris](http://solyaris.wordpress.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [sst … saya lagi belajar …](http://weedodo.wordpress.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan-samaran-apapun/)
1. [suburanugerah’s weBlog](http://subura2005.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [Sugeng Rawuh](http://wishnuprabowo.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [t.e.r.b.a.n.g.k.e.a.n.g.k.a.s.a](http://terbangkeangkasa.blogspot.com/2006/05/hari-tanpa-tembakau.html)
1. [The corner of my heart](http://michellejbloomer.blogspot.com/2006/05/world-without-tobacco.html)
1. [The Space](http://eptia.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk.html)
1. [The Way of My Life](http://amyamaliah.blogspot.com/2006/06/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun.html)
1. [This Other Eden](http://chibipammy.blogspot.com/)
1. [Thoughts, Dreams, and Emotions…](http://rara.parkirweb.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [trip city](http://calupict.wordpress.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [wanna be a wise man](http://rendrafirmansyah.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)
1. [~What You Read Is What I Feel~ ‘Kunanti Kau Di Batas Waktu’](http://nice-green.blogspot.com/2006_06_01_nice-green_archive.html#114896447002958346)
1. [when the brain needs vitamins](http://blog.adypermadi.com/2006/05/31/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-apapun/)
1. [Wong Jawa](http://j4w4.wordpress.com/2006/05/31/dina-tanpa-mbako/)
1. [wongcilik](http://wongcilik.6te.net/?p=36)
1. [WORK HARD PARTY HARD!](http://mizz-devi.blogs.friendster.com/work_hard_party_hard/2006/05/tembakau_berbah.html)
1. [+ wtfx with the retro +:](http://blog.micko.xammy.net/komentar.php?id=55_0_1_0_C)
1. [www.dodonet.net](http://www.dodonet.net/83/)
1. [Yahya Kurniawan’s Blog](http://y4hy4.blogspot.com/2006/05/tembakau-berbahaya-dalam-bentuk-dan.html)

Daftar dikumpulkan sampai pukul 15.00 tanggal 3 Juni 2006. Jika ada teman-teman yang ikut berpartisipasi tetapi belum masuk daftar ini, silakan kontak saya. Daftar ini masih akan saya perbaharui sampai satu minggu ke depan.

68 comments

  1. Pertama! \:d/

    Banyak juga ya para penulis blog yang ikut berpartisipasi. Bravo! =d>

    Pasti dapet list-nya dari Technorati? :)

  2. Yg sadar mah banyak. Tapi yg bertobat dikit. Yg acknowledge/admit problem banyak. Yg motivated enough untuk berhenti sedikit.

  3. Pasti urutan atas karena dimulai dari ‘B’ untuk banana :d

    Sempat dipertanyakan admin, “Itu image-nya hotlink ke Priyadi, lho! Gak papa gitu?” Ya gak papa pake bandwidth-nya Pri, lha wong dia yang minta kok \:d/

  4. Hehe, ada yang lucu jg di kampus gw pas tanggal 31 kemarin. Ada program 3 batang rokok dituker sama 1 buat U-cee-1000 (gimana sih nulisnya??). Akhirnya penjualan rokok pada hari itu justru meningkat pesat! Lumayan gituh, 1 bungkus rokok 5000an, bisa dapet 4 botol U-c-1000 yang harganya @3500 :D

  5. *kata orang yang ngerokok*

    “Bodo’ amat!!”
    “sori, udah terlanjur enak..”
    “gak ngerokok?mati gue!!”
    “pingin sih berhenti, tapi gak ku-ku..”

    :d:d

  6. *mode spam on*

    teman2, daftar posko di Jogja yang dapat memberikan bantuan bencana gempa dapat di lihat disini

    mohon di informasikan ke yang membutuhkan..

    tq

    *mode spam off*

  7. #15, #16: sabar ya, ada 2 cara untuk ngumpulin datanya: lewat technorati & lewat referer image. untuk technorati dicek kalau lagi gak ada kerjaan :D dan untuk referer image dicek tiap pagi (karena server nge-rotate log tiap subuh). tapi karena keliatannya cuma sedikit blog di blogspot yang keindex technorati, sebagian user blogspot mungkin harus nunggu sampe besok pagi.

    cara ke-3 ya tinggal isi komen di sini :) hehehe :D.

  8. Yang bikin pusing, pas posting “hari tanpa tembakau” ini di ruangan pada ngepull asap rokok -damn !!!- padahal ini ruangan ber-AC.

  9. maap pak priyadi.
    saat ada aksi ini, bandwidth blog abis. jadi gag bisa ikutan…

    mau ikutan sekarang, rasanya udah basbang…
    jadi, ikutan komen aje deh…

  10. #22: Saya tidak pernah merokok, sangat terganggu dengan asap rokok, dan selalu menasihati orang di sekitar supaya berhenti merokok.

  11. karena saya termasuk orang yang lumayan berat dalam merokok, jadi saya ga bikin artikel tersebut :D

    *skalian ngetes, eror ga nih comment masuknya* (ikutin saran mas pri)

  12. Alhamdulillah sampe sekarang saya masih merokok, nggak ngganja
    hehehehehek :d:d:d

  13. wah untung cuma sehari anti rokok, coba kalo sminggu bisa banyak penganguran tuh(pabrik rokok bangkrut), abis gitu gmana negara kita bisa nyaur utang klo ndak ada pajak dari pabrik rokok.[-(

  14. Wah asyiik … punyaku nomer satu ya …
    he he cuman gara2 nama webku diawali pake “A”

    tak skrisot dulu … buat kenangan ..sapa tau sampe minggu depan turun :)

  15. #19. bener tuw…hiks…rong dina ora ngudhut..jan kayak arep mati pisan rasané koh *parto mode on*

    biasanya brenti ngrokok seminggu aja, langsung berat badan naik..hiks…+bulet :(

  16. Mas Pri, blog saya juga ada posting tentang ini. Tapi saya translet ke bahasa Aceh. Karena blog saya tersebut khusus untuk bahasa Aceh (Mungkin satu-satunya blog yang menggunakan bahasa Aceh :-D )

    Yang Bahasa Indonesia saya postkan di blog saya yang lainnya http://tuxkeren.blogspot.com nah yang ini bahsa nya campur-campur :-D

    Trims

  17. asikk… namaku masuk…
    kira-kira apa jadinya ya kalo diperingati dalam kurun waktu seminggu?? artinya, seminggu gag boleh ngepul a.k.a merokok…

  18. * Pengalaman Teman Merokok :
    1. Dengan merokok maka sudah membantu pemerintah mengurangi pengangguran di Pemda di Kediri dan sekitarnya
    2. Dengan merokok juga sudah menurunkan angka pencurian?sebab maling jadi takut ketika malam-malam mau nyatronin rumah ketepatan penghuninya sedang batuk karena banyak merokok dan ….
    3. Merokok membuat kita jadi awet muda? Karena akan meninggal sebelum tua….

    * Pengalaman Teman Tidak Merokok :
    Kalau Harga rokok filter 1 bks Rp 5.500,- dan biasanya bisa habis sehari 5 bks, selama 5 tahun, maka didapat; 5.500x5x30 hrX12x5 = Rp. 49.500.000,-…wow.

    1. DP untuk membeli KPR type 45 di Depok.
    2. Tanah seluas 2 hektar di Bantul.
    3. Biaya sekolah anak dari SD sampai SMA.
    4. Biaya kuliah anak selama di perguruan tinggi.
    5. Biaya perkawinan cukup mewah di Jakarta.
    6. Biaya hidup keluarga sederhana selama 2 tahun.
    7. 15 ton beras !!!

    :(( :d

  19. Ingatlah bagi anda yang pernah dan masih merokok apakah anda punya anak??
    Apakah saat proses mempunyai anak merokok??
    HAti-hati saja anak anda……….

  20. hehehehe…. emang enak nggak merokok..?
    pengen seh…
    asal pabrik dan penjual sekaligus penanam tembakaunya di tutup dulu.
    pasti gue berhenti ngerokok.

    kayaknya nggak deh..! bisa mati mendadak aku

    :o:o:o:-“:-“:)>-

  21. Kenapa yach, padahal udah tau di sampul bungkusnya udah ada tulisan “merokok menyebabkan kanker dan segala macem…@#%$!” trus kenapa harus diterusin ngerokoknya…?!!!!!! :-?
    Om Pri masukin donk blog punyaku…:D

  22. untung baca artikelnya ini, jadi sekarang tahu kalo hari tanpa tembakau sedunia itu jatuh pada tgl 31 mei..
    sebel memang lihat orang ngerokok, apalagi kalo di angkutan kota.. udah sumpek, panas, kena asep rokok lagi..
    mending uangnya ditabung, kan bisa tuh tiap tahun kurban kambing.. daripada uangnya jadi asep doang.

Leave a Reply to Pitra Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *