Tak dapat dipungkiri bahwa [Microsoft Windows](http://en.wikipedia.org/wiki/Microsoft_windows) adalah sistem operasi yang paling populer. Bisa dibilang lebih dari 90% komputer menggunakan sistem operasi yang satu ini. Sedangkan aplikasi yang paling populer yang dijalankan pada Windows adalah [Microsoft Office](http://en.wikipedia.org/wiki/Microsoft_Office). Kedua produk tersebut adalah buatan [Microsoft](http://en.wikipedia.org/wiki/Microsoft) dan amat sangat populer. Namun apakah yang populer adalah yang terbaik? Menurut saya… Continue reading Beberapa Alasan Untuk Tidak Memakai Produk Microsoft
Author: Priyadi
National Geographic Indonesia
Akhirnya karena tidak sabar, saya membeli juga majalah National Geographic Indonesia dari Toko Buku Gramedia. Sebelumnya saya sudah mengetahui penerbitan majalah NGI ini dari [blognya Jay](http://yulian.firdaus.or.id/2005/04/01/national-geographic-edisi-bahasa-indonesia/). Saya sebetulnya sangat tertarik untuk berlangganan, tetapi karena kondisi rumah yang berada di ‘pedalaman’, saya tidak yakin majalahnya akan sampai ke tangan saya. Sebelumnya saya sudah berusaha minta berlangganan… Continue reading National Geographic Indonesia
Musical Baton
Eko has [passed his musical baton](http://data.startrek.or.id/?p=90) to me. **ba·ton** Function: *noun* Etymology: French bâton, from Old French baston, from Late Latin bastum stick 1. CUDGEL, TRUNCHEON; specifically : BILLY CLUB 2. a staff borne as a symbol of office 3. a narrow heraldic bend 4. a slender rod with which a leader directs a band… Continue reading Musical Baton
Warnet Seputar Depok Terkena Sweeping
Siang tadi saya mendapat kabar bahwa polisi melakukan *sweeping* warnet yang ada di Depok. Kabar ini saya terima dari [Mbak Judith](http://blog.360.yahoo.com/blog-BONzCNQ7bqJOVK51Ie0TWg–), katanya ada sebuah warnet yang semua komputernya (30 unit) disita oleh petugas. Kemudian dari salah satu petugas warnet seorang teman, saya mendapat informasi kalau ada beberapa warnet yang mendapatkan surat peringatan beberapa hari yang… Continue reading Warnet Seputar Depok Terkena Sweeping
Definisi Blog
Apakah itu blog? Tanyalah pertanyaan itu ke beberapa orang dan anda akan mendapatkan jawaban yang berbeda-beda. Tetapi suruhlah beberapa orang tersebut untuk mengidentifikasi blog maka anda akan mendapatkan jawaban yang kurang lebih sama. Sepertinya blog memang seperti pornografi: kita kesulitan untuk mendefinisikannya, tetapi kita langsung tahu ketika melihatnya :). Definisi blog memang tidak jelas, bahkan… Continue reading Definisi Blog
“Star Wars: Episode III – Revenge of the Sith”
Sore tadi saya baru saja menonton [Star Wars: Episode III – Revenge of the Sith](http://imdb.com/title/tt0121766/) di [Citos](http://www.21cineplex.com/theater/detil.cfm?ID=199&name=CILANDAK&city=3). Menurut saya Star Wars kali ini lebih baik ketimbang dua episode sebelumnya dan bahkan dapat disetarakan dengan episode-episode selanjutnya. Film ini bercerita tentang awal dari pembentukan [Galactic Empire](http://en.wikipedia.org/wiki/Galactic_Empire_(Star_Wars\)), yaitu pada saat [Senator Palpatine](http://en.wikipedia.org/wiki/Palpatine) diangkat menjadi Kaisar, [Anakin SkyWalker](http://en.wikipedia.org/wiki/Anakin_Skywalker)… Continue reading “Star Wars: Episode III – Revenge of the Sith”
Telkom Flexi Netter
Kemarin saya baru mendapatkan nomor TelkomFlexi Netter. Flexi Netter adalah layanan telepon selular CDMA dari Telkom yang dilengkapi dengan fasilitas akses Internet *flat*. Harga abonemen per bulannya adalah Rp 200 ribu belum termasuk PPN. Layanan ini adalah layanan promosi, kabarnya hanya berlaku sampai bulan Juli. Setelah itu tidak ada aplikasi baru, tapi yang sudah mendaftar… Continue reading Telkom Flexi Netter
Menyikapi Skema Piramida: Belajar Dari Pengalaman Albania
Albania adalah salah satu negara termiskin di Eropa. Sebelum tahun 1985, Albania praktis terisolasi dari negara lain akibat dari kebijaksanaan komunisme di negara itu. Albania tidak mengenal konsep kepemilikan karena seluruh properti dimiliki oleh negara. Pada saat transisi dimulai pada tahun 1991, Albania adalah negara yang sangat miskin dan hampir semua penduduknya tidak mengerti sistem… Continue reading Menyikapi Skema Piramida: Belajar Dari Pengalaman Albania
Surat Pernyataan Ampun
Ada yang menarik dari sebuah iklan di Bisnis Indonesia terbitan 12 Mei 2005. Iklan ini tampak seperti sebuah iklan pernyataan yang biasa. Tetapi jika diperhatikan lebih lanjut, akan tampak bahwa iklan pernyataan ini penuh dengan sarkasme. Tanpa bermaksud untuk percaya kepada berita yang disebarkan oleh seorang yang anonim baru-baru ini, saya bisa memahami mengapa saksi-saksi… Continue reading Surat Pernyataan Ampun
Fenomena Blog Ditinjau Dari Sisi Psikologis
[Kenz](http://kenz.web.ugm.ac.id/) membahas [blog ditinjau dari sisi psikologis](http://kenz.web.ugm.ac.id/151280/art-lihat.php?octaveerid=67&octaveerkat=bloglink&octaveergil=6). > Aktivitas menulis blog merupakan proses belajar. Ketika kita mengungkapkan perasaan kita melalui suatu blog, kita akan belajar untuk mengenal perasan-perasaan dan emosi-emosi yang muncul dari suatu peristiwa dalam keseharian kita. Semakin sering kita menyadari hal tersebut semakin lama kita semakin mengenal diri kita sendiri sehingga pada situasi… Continue reading Fenomena Blog Ditinjau Dari Sisi Psikologis
Wireless Village: Instant Messaging Untuk Telepon Selular
Pada akhir 90-an, [ICQ](http://www.icq.com) membuat layanan *instant messaging* untuk pertama kalinya. Langkah ini kemudian diikuti oleh pemain besar seperti [Yahoo!](http://www.yahoo.com) dengan layanan [Yahoo! Messenger](http://messenger.yahoo.com), [Microsoft](http://www.microsoft.com) dengan layanan [MSN Messenger](http://messenger.msn.com) dan [America Online](http://www.aol.com) dengan layanan [AOL Instant Messenger](http://www.aim.com). Selanjutnya adalah sejarah, *instant messaging* menjadi bagian dari penggunaan Internet sehari-hari. Pada awal tahun 2000-an, [Motorola](http://www.motorola.com), [Ericsson](http://www.ericsson.com) dan… Continue reading Wireless Village: Instant Messaging Untuk Telepon Selular
Kompas dan Internet
Kompas hari ini memuat sebuah tulisan yang sepertinya merupakan respon langsung terhadap pernyataan-pernyataan saya di blog ini yang menyangkut kasus [Satria Kepencet vs Kompas](https://priyadi.net/archives/2005/05/03/satria-kepencet-whistleblower-anonimitas-dan-kompas/). Tulisan ini berjudul [Media Baru](http://www.kompas.com/kompas-cetak/0505/09/tekno/1735723.htm) yang dimuat pada Kolom 8@9. Berikut adalah kutipan dari tulisan Kompas tersebut diselingi dengan respon dari saya pribadi.